Berikut adalah langkah – langkah membuat foto kalian menjadi stiker WhatsApp :
Langkah 1
Sebelum kalian membuat foto kalian menjadi stiker WhatsApp kalian harus update dulu WhatsApp kalian ke yang terbaru, kalian bisa update WA kalian di playstore. dan kalian download 2 aplikasi tambahnyan di playstore yang bernama Background Eraser dan Stiker Pribadi untuk WhatsApp kalian bisa melihat bentuk dari 2 aplikasi itu di bawah ini.
Langkah 2
Pertama tama kalian buka aplikasi Background Eraser dulu, lalu kalian pilih Load a Photo
Langkah 3
Kalian pilih photo kalian yang ingin kalian jadikan stiker WA
Langkah 4
kalian pilih manual dan kalian hapus background kaian, jika sudah kalian hanya perlu klik done seperti gambar dibawah ini.
Langkah 6
Jika sudah kalian tinggal pilih smooth poto kalian kalau saya memakai nomor 4. dan kalian klik finish. seperti gambar dibawah ini.
Nah disini kalian sudah bikin stiker untuk WA, kalian ikuti cara seperti yang ada di atas ke 2 poto kalian lagi, karna di aplikasi selanjutnya kalian harus minimal potonya ada 3 guys, cara seperti diatas juga kalian bisa memakai photoshop guys.
Langkah 7
Kalian buka aplikasi Stiker untuk WhatsApp dan kalian hanya tinggal tambahkan saja seperti diibawah ini. ingat minimal memakai 3 poto ya.
Langkah 8
Jika sudah kalian tambahkan kalian hanya tinggal buka WhatsApp kalian yang sudah kalian klik emoticon kalian dan kalian klik seperti gambar dibawah ini guys.