Game FPS Offline Terbaik Di Android-Game FPS merupakan salah satu genre game yang sedang digandrungi saat ini. Apa sih game FPS itu? Game Genre FPS merupakan singkatan dari First Person Shooter. Jika diartikan dalam bahasa indonesia adalah “Penembak Orang Pertama”. Jadi game genre FPS merupakan game yang mengambil sudut pandang pertama dari pemain game itu sendiri / player.
Dalam game genre FPS, pengambilan gambar game pada layar ada pada karakter utama pemain game tersebut, dalam artian dalam layar game tersebut adalah pandangan mata kita secara langsung tanpa melalui perantara dari pandangan orang lain.
Saat ini ada banyak game yang bergenre FPS yang dibuat untuk para pengguna sistem operasi android baik untuk game online maupun offline. Dari banyaknya game FPS tersebut, kesemua game yang bergenre FPS memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing.
Namun ada beberapa game yang bergenre FPS yang memiliki kualias grafik yang sangat memukau serta memiliki kualitas permainan yang jauh diatas rata-rata seperti kelengkapan fitur serta memiliki map atau ruang lingkup permainan yang cukup luas. Pada artikel kali ini, admin forum komputer akan mengulas 7 game offline genre FPS terbaik untuk smartphone android. Berikut ulasan selengkapnya.
1. Dead Effect 2.
Game FPS offline terbaik untuk android yang pertama adalah Dead Effect 2. Game ini merupakan lanjutan dari sekuel yang pertama yang bernama “Dead Effect”.
Game FPS offline terbaik untuk android yang pertama adalah Dead Effect 2. Game ini merupakan lanjutan dari sekuel yang pertama yang bernama “Dead Effect”.
Pada game Dead Effect 2 ini, ada banyak sekali penyempurnaan dibandingkan seri pertamanya. Beberapa peningkatan ada di sektor grafis yang lebih bagus, jalan cerita yang lebih menakjubkan serta gameplay yang lebih menantang.
Game Dead Effect 2 ini tentu sangat seru untuk dimainkan karena telah mengalami beberap penyempurnaan dari game pendahulunya yaitu Dead Effect.
2. N.O.V.A Legacy.
Game yang satu ini memang sudah cukup lama dirilis untuk pengguna OS android namun game ini masih memiliki daya tarik tersendiri sehingga sampai saat ini masih banyak yang memainkan game FPS yang satu ini.
Game yang satu ini memang sudah cukup lama dirilis untuk pengguna OS android namun game ini masih memiliki daya tarik tersendiri sehingga sampai saat ini masih banyak yang memainkan game FPS yang satu ini.
Game ini menceritakan tentang kamu sebagai veteran N.O.V.A. bernama Kal Wardin yang mendapatkan misi untuk mengalahkan pasukan Colonial Administration.
Selain mode normal, N.O.V.A. juga memberikan mode baru di dalamnya, yakni “Deatmatch” yang memungkinkan kamu bertarung dengan player lain yang sedang online.
3. Critical OPS.
Game FPS untuk android terbaik ketiga adalah “Critical OPS”. Game yang satu ini sangat seru untuk dimainkan dan layak menempati posisi ketiga dari game fps terbaik android.
Game FPS untuk android terbaik ketiga adalah “Critical OPS”. Game yang satu ini sangat seru untuk dimainkan dan layak menempati posisi ketiga dari game fps terbaik android.
Dalam cerita game ini, sobat akan dihadapkan oleh 2 pilihan yaitu menjadi seorang anti teroris atau menjadi teroris. Jika sobat memilih menjadi anti teroris, maka sobat harus membunuh para teroris.
Namun sebaliknya, sebagai seorang teroris, maka sobat harus menyebabkan kekacauan di kota. Sobat seorang teroris atau anti teroris? Tentukan pilihan dan mainkan game tersebut.
4. Dead Trigger 2.
Game dengan alur cerita melawan zombie memang sangat enak untuk dimainkan. Selain memiliki ketegangan, game dengan tema zombie juga memiliki tantang tersendiri.
Game dengan alur cerita melawan zombie memang sangat enak untuk dimainkan. Selain memiliki ketegangan, game dengan tema zombie juga memiliki tantang tersendiri.
Begitu juga dengan game fps Dead Trigger 2 ini. Dalam game ini, pemain utama dalam game yang bertugas untuk menjalankan misi.
Apa saja misinya? Tentu banyak sekali misi dan tantangan yang harus sobat lalui. Tak hanya menyediakan setumpuk misi, DEAD TRIGGER 2 juga menyuguhkan 10 wilayah dengan 33 pemandangan yang berbeda. Tak cukup sampai di situ saja, bahkan 37 persenjataan siap untuk sobat jajal dalam melakukan misi.
5. Point Blank : Strike.
Setelah sukses merambah pasar komputer, kini game fps point blank juga merilis game fps untuk android dengan judul “Point Blank : Strike”.
Setelah sukses merambah pasar komputer, kini game fps point blank juga merilis game fps untuk android dengan judul “Point Blank : Strike”.
Dalam game ini, sobat akan disuguhkan berbagai fitur yang cukup menarik. Salah satu fitur yang sangat seru untuk dimainkan adalah fitur PvP. Namun, jika sobat bosan bermain sendirian, maka sobat bisa mengjak pemain Point Blank : Strike lainnya dengan mode bermain multiplayer 4v4.
6. Mad Bullet.
Sebuah gameplay menarik dengan setting koboi dapat sobat nikmati lewat game Mad Bullet. Sobat dijanjikan sebuah petualangan yang tidak akan membosankan dengan jalan cerita menarik.
Sebuah gameplay menarik dengan setting koboi dapat sobat nikmati lewat game Mad Bullet. Sobat dijanjikan sebuah petualangan yang tidak akan membosankan dengan jalan cerita menarik.
Game ini memang memiliki gameplay cepat yang mengharuskan sobat untuk konsentrasi dalam menembak. Walaupun terdengar cukup serius, Mad Bullets masih bisa sobat dengan santai karena gameplay dalam game tidak selalu serius, ada beragam porsi humor lewat cerita dari karakter yang ada. Pilihan karakter yang ada pun beragam seperti ninja hingga cowboy.
7. Cover Fire.
Jika sobat mencari game FPS offline Android dengan grafis HD, maka Cover Fire bisa menjadi salah satu opsi. Game ini bisa dibilang salah satu game FPS dengan grafis paling indah yang membuat pengalaman bermain game menjadi lebih asyik lagi.
Jika sobat mencari game FPS offline Android dengan grafis HD, maka Cover Fire bisa menjadi salah satu opsi. Game ini bisa dibilang salah satu game FPS dengan grafis paling indah yang membuat pengalaman bermain game menjadi lebih asyik lagi.
Sobat dapat memilih berbagai karakter untuk dimainkan serta banyak pilihan senjata yang dapat digunakan. Grafisnya yang memukau membuat sobat bakal merasa bahwa game ini seperti game fps konsol atau game fps PC, bukannya game Android.
Demikian artikel mengenai review game fps offline terbaik diandroid. Jika sobat memiliki pertanyaan, silahkan sampaikan dikolom komentar.